Kostum badut karakter adalah sebuah kostum yang dibuat berdasarkan karakter-karakter yang ada pada film kartun. Karakter tersebut dituangkan kedalam bentuk yang nyata. Kostum tersebut dapat digunakan dan dipakai pada acara-acara tertentu, khususnya acara ulang tahun anak untuk meramaikan berlangsungnya acara.
Dalam hal membuatnya pun jika menginginkan hasil yang sempurna haruslah memiliki pola yang baik. Sebelum memulai buatlah pola terlebih dahulu. Setelah selesai, anda dapat mencetak pola kedalam bahan yang akan dipotong. Memotong bahan juga harus dilakukan dengan hati-hati. Karena jika salah memotong, walaupun masih bisa dibenahi, tetap saja akan mengurangi kesempurnaan yang ada.
Dan dari segi bahan yang digunakan juga menentukan hasil akhir yang akan dibuat. Kualitas bahan yang digunakan juga bermacam-macam. Mulai dari kualitas standard sampai dengan kualitas tinggi. Semua kembali lagi terhadap budget yang akan dikeluarkan. Tentu saja jika menginginkan suatu barang dengan kualitas yang tinggi harus merogoh kocek yang agak tinggi juga.
Kami menerima jasa pembuatan dan sewa kostum badut karakter. Kostum tidak dapat dibuat dengan sembarangan, butuh keahlian khusus untuk membuatnya. Kami memiliki tenaga ahli yang handal dalam membuat kostum yang telah berpengalaman selama berpuluh-puluh tahun. Jadi untuk kualitas tidak dapat diragukan lagi.
Bagi anda yang ingin menyewa atau membeli kostum badut karakter tidak perlu pusing-pusing lagi untuk mencari vendornya. Karena anda telah mengunjungi situs yang tepat. Kami menjual dan menyewakan kostum badut karakter dari karakter legendaris sampai dengan karakter-karakter terbaru.
Dan untuk durasi penyewaannya kami sesuaikan dengan permintaan konsumen. Standar kami adalah 2 jam, tidak perlu khawatir karena kami juga menyediakan harga paket jika ingin dipakai agak lama. Karena biasanya konsumen menyewa paling lama hanya 2 hari.
Anda dapat menghubungi kontak kami dibawah ini atau datang langsung ke workshop untuk pemesanan.
Dibawah ini adalah beberapa foto kostum badut karakter yang ada. Jika karakter yang anda inginkan tidak ada, maka jangan khawatir, kami dapat membuatkannya untuk anda sesuai dengan desain yang anda berikan.
Untuk penyewaan harap lakukan minimum satu minggu sebelum acara. Karena dikhawatirkan kostum sudah terbooking oleh orang lain. Dan jika anda ingin membeli, harap lakukan pemesanan minimum 2 minggu sebelum acara. Lamanya pembuatan juga tergantung dari tingkat kesulitan yang ada.
Selain menyewakan kostum, kami juga menyediakan jasa dekorasi untuk ulang tahun anak mulai dari 2D sampai dengan 4D. Dan dapatkan harga menarik dari kami.
Ayo rayakan dan meriahkan acara pesta ulang tahun buah hati anda bersama SANGGARALLE!